Jumat, 28 Februari 2014



Justin Bieber membuat para penggemarnya semakin terasa dekat, hingga ikut ke dalam bilik mandi. Ya, memang sungguh unik, kini penggemar Justin Bieber boleh mendengarkan suara penyanyi ‘Baby’ itu ketika mengosok gigi.

Sebuah berus gigi diciptakan yang boleh mengeluarkan lagu-lagu populer dari Justin Bieber.Siapa yang menciptkan inovasi unik itu? Tidak lain, tidak bukan, Justin Bieber sendirilah yang memiliki idea untuk menciptakan berus gigi elektrik bersuara itu.

Dikutip dari Genius Beauty,berus gigi yang bernama‘Brush Buddies’ itu akan bekerja ketika dihidupkan tombolnya, sebagai berus gigi dan pemain musik. Ketika berusnya memutar, lagu Justin Bieber pun ikut menggema di bilik mandi.

Berus gigi ajaib itu memiliki dua pilihan. Pertama terdapat dua lagu iaitu ‘Baby’ dan ‘U Smile’. Pilihan lainnya adalah lagu ‘Somebody to Love’ dan ‘Love Me’.

Lagu diputar selama dua minit, hal ini berdasarkan waktu yang telah dianjurkan oleh ahli gigi untuk memberus gigi.Berus gigi elektrik tersebut akan dilancarkan pada bulan Julai ini di Amerika Syarikat dan dijual seharga $ US 9,99 .

Bukan hanya melancarkan berus gigi, pemuda berusia 17 tahun itu juga melancarkan dental floss dan pembersih lidah. Tertarik memiliki produk ini?

Kamis, 27 Februari 2014

Adanya pemanas air membuat ritual mandi menjadi lebih menyenangkan. Pemanas air sangat berjasa karena mandi dengan menggunakan air hangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Untuk menikmati ritual mandi tidak berhenti pada penggunaan air hangat saja, karena masih ada beberapa perlengkapan mandi yang akan membuat ritual mandi Anda lebih mewah dan memanjakan Anda.

Bak Mandi/ Bathtub
Beberapa desain dari bak mandi/bathtub ini dijamin dapat membuat acara berendam Anda semakin lama.Tidak perlu kuatir jika kamar mandi Anda tidak cukup luas, Anda tinggal pilih bathtub yang lebih kecil dan dengan bentuk yang tidak terlalu memakan ruang kamar mandi.

bathtub



Bathtub dengan nuansa kayu ini sangat cocok untuk menghadirkan nuansa alam dan simple yang elegant di kamar mandi Anda.

Beberapa kumpulan bathtub ini sangat modern dibuat oleh produsennya. Sangat berkelas dan pastinya memanjakan Anda dengan teknologinya. 
Tertarik dengan bathtub berbentuk mangkuk ini? 
Selain berbentuk mangkuk, kali ini cocok untuk anak Anda.
Keanggunan bahkan dapat dimiliki seorang wanita dalam kamar mandinya. Bathtub dengan desain high heels ini pastinya sangat sesuai untuk wanita yang elegant.


Anda kutubuku? penggemar buku? maniak buku? contek ide bathtub ini



Rabu, 26 Februari 2014

Dalam kehidupan kita sehari-hari, kita percaya bahwa kebohongan akan membuat manusia terpuruk dalam penderitaan yang mendalam, tetapi kisah ini justru sebaliknya. Dengan adanya kebohongan ini, makna sesungguhnya dari kebohongan ini justru dapat membuka mata kita dan terbebas dari penderitaan, ibarat sebuah energi yang mampu mendorong mekarnya sekuntum bunga yang paling indah di dunia.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYBhbyCHxy7b1HBmcUx85qyWCX8OINtSjO50jtLBiIcXoOzkAaGGH-pv1FWC6GnTEjlUKnBOmtDSPVlXtIbbqelXM9ReBmRRiIyv4dlm_VQpXM3OEMzmy6MFCqO5OOW5Co06PMhJto3jY/s1600/kasih-sayang-ibu%255B1%255D.jpg

Cerita bermula ketika aku masih kecil, aku terlahir sebagai seorang anak laki-laki di sebuah keluarga yang miskin. Bahkan untuk makan saja, seringkali kekurangan. Ketika makan, ibu sering memberikan porsi nasinya untukku. Sambil memindahkan nasi ke mangkukku, ibu berkata : "Makanlah nak, aku tidak lapar" ---------- KEBOHONGAN IBU YANG PERTAMA

Ketika saya mulai tumbuh dewasa, ibu yang gigih sering meluangkan waktu senggangnya untuk pergi memancing di kolam dekat rumah, ibu berharap dari ikan tinjauan pancingan, ia bisa memberikan sedikit makanan bergizi untuk petumbuhan. Sepulang memancing, ibu memasak sup ikan yang segar dan mengundang selera. Sewaktu aku memakan sup ikan itu, ibu duduk di sampingku dan memakan sisa daging ikan yang masih menempel di tulang yang merupakan bekas sisa tulang ikan yang aku makan. Aku melihat ibu seperti itu, hati juga tersentuh, lalu menggunakan sumpitku dan memberikannya kepada ibuku. Tetapi ibu dengan cepat menolaknya, ia berkata : "Makanlah nak, aku tidak suka makan ikan" ---------- KEBOHONGAN IBU YANG KEDUA

Sekarang aku sudah masuk SMP, demi membiayai sekolah abang dan kakakku, ibu pergi ke koperasi untuk membawa sejumlah kotak korek api untuk ditempel, dan tinjauan tempelannya itu membuahkan sedikit uang untuk menutupi kebutuhan hidup. Di kala musim dingin tiba, aku bangun dari tempat tidurku, melihat ibu masih bertumpu pada lilin kecil dan dengan gigihnya melanjutkan pekerjaannya menempel kotak korek api. Aku berkata :"Ibu, tidurlah, udah malam, besok pagi ibu masih harus kerja." Ibu tersenyum dan berkata :"Cepatlah tidur nak, aku tidak capek" ---------- KEBOHONGAN IBU YANG KETIGA

Ketika ujian tiba, ibu meminta cuti kerja supaya dapat menemaniku pergi ujian. Ketika hari sudah siang, terik matahari mulai menyinari, ibu yang tegar dan gigih menunggu aku di bawah terik matahari selama beberapa jam. Ketika bunyi lonceng berbunyi menandakan ujian sudah selesai, Ibu dengan segera menyambutku dan menuangkan teh yang sudah disiapkan dalam botol yang dingin untukku. Teh yang begitu kental tidak dapat dibandingkan dengan kasih sayang yang jauh lebih kental. Melihat ibu yang dibanjiri peluh, aku segera memberikan gelasku untuk ibu sambil menyuruhnya minum. Ibu berkata : "Minumlah nak, aku tidak haus!" ---------- KEBOHONGAN IBU YANG KEEMPAT

Setelah kepergian ayah karena sakit, ibu yang malang harus merangkap sebagai ayah dan ibu. Dengan berpegang pada pekerjaan dia yang dulu, dia harus membiayai kebutuhan hidup sendiri. Kehidupan keluarga kita pun semakin susah dan susah. Tiada hari tanpa penderitaan. Melihat kondisi keluarga yang semakin parah, ada seorang paman yang baik hati yang tinggal di dekat rumahku pun membantu ibuku baik masalah besar maupun masalah kecil. Tetangga yang ada di sebelah rumah melihat kehidupan kita yang begitu sengsara, seringkali menasehati ibuku untuk menikah lagi. Tetapi ibu yang memang keras kepala tidak mengindahkan nasehat mereka, ibu berkata : "Saya tidak butuh cinta" ----------KEBOHONGAN IBU YANG KELIMA

Setelah aku, kakakku dan abangku semuanya sudah tamat dari sekolah dan bekerja, ibu yang sudah tua sudah waktunya pensiun. Tetapi ibu tidak mau, ia rela untuk pergi ke pasar setiap pagi untuk jualan sedikit sayur untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Kakakku dan abangku yang bekerja di luar kota sering mengirimkan sedikit uang untuk membantu memenuhi kebutuhan ibu, tetapi ibu bersikukuh tidak mau menerima uang tersebut. Malahan mengirim balik uang tersebut. Ibu berkata : "Saya punya duit" ----------KEBOHONGAN IBU YANG KEENAM

Setelah lulus dari S1, aku pun melanjutkan studi ke S2 dan kemudian memperoleh gelar master di sebuah universitas ternama di Amerika berkat sebuah beasiswa di sebuah perusahaan. Akhirnya aku pun bekerja di perusahaan itu. Dengan gaji yang lumayan tinggi, aku bermaksud membawa ibuku untuk menikmati hidup di Amerika. Tetapi ibu yang baik hati, bermaksud tidak mau merepotkan anaknya, ia berkata kepadaku "Aku tidak terbiasa" ----------KEBOHONGAN IBU YANG KETUJUH

Setelah memasuki usianya yang tua, ibu terkena penyakit kanker lambung, harus dirawat di rumah sakit, aku yang berada jauh di seberang samudra atlantik langsung segera pulang untuk menjenguk ibunda tercinta. Aku melihat ibu yang terbaring lemah di ranjangnya setelah menjalani operasi. Ibu yang keliatan sangat tua, menatap aku dengan penuh kerinduan. Walaupun senyum yang tersebar di wajahnya terkesan agak kaku karena sakit yang ditahannya. Terlihat dengan jelas betapa penyakit itu menjamahi tubuh ibuku sehingga ibuku terlihat lemah dan kurus kering. Aku sambil menatap ibuku sambil berlinang air mata. Hatiku perih, sakit sekali melihat ibuku dalam kondisi seperti ini. Tetapi ibu dengan tegarnya berkata : "Jangan menangis anakku, aku tidak kesakitan" ----------KEBOHONGAN IBU YANG KEDELAPAN.

Setelah mengucapkan kebohongannya yang kedelapan, ibuku tercinta menutup matanya untuk yang terakhir kalinya.

Dari cerita di atas, saya percaya teman-teman sekalian pasti merasa tersentuh dan ingin sekali mengucapkan : " Terima kasih ibu ! " Coba dipikir-pikir teman, sudah berapa lamakah kita tidak menelepon ayah ibu kita? Sudah berapa lamakah kita tidak menghabiskan waktu kita untuk berbincang dengan ayah ibu kita? Di tengah-tengah aktivitas kita yang padat ini, kita selalu mempunyai beribu-ribu alasan untuk meninggalkan ayah ibu kita yang kesepian. Kita selalu lupa akan ayah dan ibu yang ada di rumah.

Jika dibandingkan dengan pacar kita, kita pasti lebih peduli dengan pacar kita. Buktinya, kita selalu cemas akan kabar pacar kita, cemas apakah dia sudah makan atau belum, cemas apakah dia bahagia bila di samping kita. Namun, apakah kita semua pernah mencemaskan kabar dari ortu kita? Cemas apakah ortu kita sudah makan atau belum? Cemas apakah ortu kita sudah bahagia atau belum? Apakah ini benar? Kalau ya, coba kita renungkan kembali lagi. Di waktu kita masih mempunyai kesempatan untuk membalas budi ortu kita, lakukanlah yang terbaik. Jangan sampai ada kata "MENYESAL" di kemudian hari`.

Selasa, 25 Februari 2014

Antara Perkembangan Teknologi Dan Kecelaruan Psikologi

KITA sudah melihat perjalanan drama realiti kehidupan beberapa golongan insan yang bertindak melampau tanpa secara sedar menyedari mereka telah melakukan kesalahan
Bukan setakat mereka melakukan kesalahan tetapi mereka sebenarnya telah menyentuh sisi sensitif umat majoriti di negara ini Malaysia iaitu umat Islam tidak kira apa bangsanya.
Bermula dengan tindakan pasangan seks bebas Alvin dan Vivian (Alvivi) yang menghangatkan suasana dengan karya aksi seks mereka yang dipertontonkan kepada umum di laman web terbuka sehingga mempromosikan parti seks.
Kemudian, mereka melangkah setapak lagi dengan memuat naik pula poster mengajak umat Islam berbuka puasa dengan masakan cina berasaskan babi iaitu Sup Bak Kut Teh dengan ucapan “Selamat Berbuka Puasa”.
Kedua-duanya sudah pun didakwa sehingga terpaksa meringkuk di dalam penjara selama lapan hari sebelum diikat jamin.
Terbaru, Maznah Mohd Yusof, 38 tahun, atau Chetz Yusof mengejutkan umat Islam dengan video sambutan Hari Raya Aidilfitrinya iaitu seorang wanita memakai Baju Melayu serta meraikan Aidilfitri bersama tiga ekor anjingnya.
PELAKU ISU KONTROVERSI ALAMI KECELARUAN PSIKOLOGI
Dekan Fakulti Ekologi Manusia Universiti Putra Malaysia (UPM) Prof Mayda Dr Zaid Ahmad berkata pihak yang melakukan perkara-perkara sebegitu biasanya mengalami masalah kecelaruan psikologi ketika manusia hidup pada zaman pascamodenisme.
Mengulas isu Alvivi yang gemar merakamkan aksi seks mereka untuk tontonan ramai, Dr Zaid berkata kegemaran beberapa pasangan merakamkan aksi seks boleh dilihat berpunca daripada perkembangan teknologi komunikasi yang memungkinkan komunikasi tanpa bersemuka yang mengikis sifat malu.
“Alam siber memungkinkan komunikasi dan interaksi yang bersifar tidak bersemuka (non-face-to-face communication) berlaku dengen megitu meluas.
“Keadaan ini secara langsung mengikis sifat malu kerana apa yang dipertontonkan itu hanya besifat rakaman visual dan tidak ditnton secara langsung aksi live pelakunya,” katanya kepada Mynewshub ketika ditemui di UPM.
PROTES SOSIAL
Selain itu, beliau berkata ia juga boleh dilihat sebagai satu bentuk protes atau bantahan sosial dengan membantah apa yang sudah dianggap sebagai normal dalam kalangan masyarakat.
“Secara sedar atau tidak golongan yang dipengaruhi pemikiran ini akan melakukan sesuatu yang dimanifestasikan melalui tindakan melawan arus atau melawan norma dan nilai dalam masyarakat.
“Golongan ini suka melihat reaksi masyarakat atas perbuatan mereka yang dianggap menyanggahi nilai dalam masyarakat, melakukan provokasi dan cuba mempertahankannya dengan hujah-hujah seperti kebebasan dan hak asasi manusia,” katanya.
Menjawab soalan adakah golongan sebegitu merasa puas dengan melakukan kontroversi, beliau berkata kecelaruan psikologi itu memungkinkan mereka berasa puas dengan tindakan mereka yang dapat diperhatikan oleh orang lain.
“Terdapat golongan yang memiliki kecelaruan psikologi, merasakan seronok dan kepuasan apabila dapat memperlihatkan perlakukan seperti itu kepada orang lain,” katanya.
PENDEKATAN JANGKA PANJANG
Kerajaan dan pihak berkepentingan dalam memastikan masyarakat Malaysia lebih bermoral dan bijak dari segi pemikiran perlu memikirkan cara untuk memberikan yang terbaik kepada golongan sebegini.
Selagi, pendakwaan dan hukuman terus berlaku ia tidak akan menyelesaikan masalah yang sudah pun bercambah di peringkat akar umbi.
Penerangan dan bantuan yang diperlukan perlu diberi kepada mereka supaya mereka faham cemuhan masyarakat bukan bermakna mereka dibenci atau disisihkan dari masyarakat sebaliknya mereka diingatkan supaya sedar bahawa ramai masyarakat berlainan pemikiran berada di sekeliling mereka.
Kami sebagai penyebar dan platform menyedarkan masyarakat akan kewujudan elemn-elemen ini dengan tujuan masyarakat lebih terdedah kepada ancaman menggugat norma masyarakat dari menjejaskan keharmonian kaum.
Kami juga bertindak sebagai penyebar kepada aduan yang dikongsikan oleh pembaca demi membuka mata pihak berkuasa dan kerajaan untuk memulakan siasatan dan mengambil tindakan sesuai bagi memastikan keharmonian kaum terus terpelihara. – Mynewshub.my
 OLEH : IBNU K

Senin, 24 Februari 2014

Anuar Minta Maaf Peluk Pemain Bowling Negara

KUALA LUMPUR – Penyanyi Anuar Zain membuat permohonan maaf kepada pemain bola sepak kebangsaan, Safiq Rahim, sekiranya terasa hati berhubung dengan foto yang memaparkan aksi mesra berpeluk dengan kekasihnya, Zandra Aziela Ibrahim Hakimi.

Anuar atau nama sebenarnya Shahrul Anuar Zain, 43, menjelaskan bahawa aksi mesranya dengan Zandra tidak membawa sebarang maksud sebaliknya dia menganggap wanita yang juga merupakan pemain bowling negara itu sekadar teman lama.

“Saya terkejut apabila foto itu menjadi hangat diperkatakan untuk beberapa hari sedangkan saya dan Zaza (Zandra) tidak ada apa-apa hubungan pun.
“Foto itu diambil selepas kami terserempak antara satu sama lain selepas beberapa tahun tidak berjumpa, dan terus teruja untuk bergambar.
“Bagaimanapun saya memohon maaf sekiranya teman lelaki Zaza terasa dengan foto tersebut. Jujurnya, saya tidak ada niat apa-apa pun,” jelasnya.

Anuar ditemui pada majlis minum petang pelancaran album Anuar dan Dayang Nurfaizah Live At Dewan Filharmonik Petronas di Life Centre di sini, Rabu.
Tambah penyanyi itu, dia berharap isu tersebut tidak akan timbul lagi kerana menyifatkan ia sengaja diperbesarkan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggungjawab.

Sementara itu mengenai album Anuar & Dayang Live At Dewan Filharmonik Petronas (DFP), ia memuatkan sebanyak 14 buah lagu solo dan gandingan bersama Dayang, yang telah dirakamkan pada konsert amal di bawah anjuran kelab Sukan & Rekreasi Petronas (KSRP) di DFP pada Mei tahun lalu.

Anuar berkata album tersebut diterbitkan khas oleh Anuar Zain Network dan DN and AD Entertainment Sdn Bhd buat peminat-peminat yang tidak dapat menhadiri konsert tersebut.
“Sebenarnya saya cukup teruja menantikan respons para peminat mengenai album ini. Ia dibuat khusus buat mereka yang tidak dapat menyaksikan persembahan kami.
“Lebih-lebih lagi lagu-lagu yang dimuatkan merupakan lagu hits saya dan Dayang sebelum ini,” katanya.

Antara lagu-lagu yang dimuatkan termasuklah Bila Resah, Mana Mungkin, Perlukan Cinta, Kembalilah Sayang, Cinta Harus Memiliki, Aku Rindu Aku Jemu, Kau Bunga Cintaku, Ketulusan Hati dan Sedetik Lebih. – mStar Online

Minggu, 23 Februari 2014

Gambar-Gambar Artis Korea Jatuh Tergolek Terselak Segalanya


PERHATIAN: HANYA UNTUK PEMBACA DEWASA
Nampaknya, malam Anugerah Filem 33rd Blue Dragon yang berlangsung bulan lalu akan menjadi kenangan yang pasti tidak dilupakan oleh pelakon Korea Selatan, Ha Na Kyung.
Mungkin disebabkan pakaian yang terlebih seksi dan gaya control ayu yang melampau di depan para jurugambar menyebabkan pelakon jelita berkenaan gagal mengawal keseimbangan badan sehingga terjatuh dan menampakan sebahagian buah dadanya.
Sebenarnya, masyarakat Korea tidak menerima gaya pemakaiannnya yang keterlaluan malam itu dan beberapa akaun Twitter dan Facebook dibuka bagi mengutuknya.
Pelakon berkenaan kemudian memohon maaf melalui akaun Twitter miliknya atas apa yang berlaku.
(BACA: Video: Apex Dan Lueniey Menyanyi Hindustan)
(BACA: ‘Kehebatan’ Ilmu Urut Anu Mak Erot Didokumentarikan )
Hmmmm..itulah…hati-hatilah….
Gambar-Gambar Artis Korea Jatuh Tergolek Terselak SegalanyaGambar-Gambar Artis Korea Jatuh Tergolek Terselak SegalanyaGambar-Gambar Artis Korea Jatuh Tergolek Terselak Segalanya Gambar-Gambar Artis Korea Jatuh Tergolek Terselak Segalanya



Sabtu, 22 Februari 2014

LAN CARD
LAN (Local Area Network) adalah sebuah jaringan komputer yang hanya mencakup wilayah kecil. Jaringan LAN biasanya hanya mencakup satu gedung atau rumah, misalnya jaringan LAN di kantor, hotel, bandara, warnet, atau di dalam rumah.
Pada sebuah jaringan LAN, kecepatan transfer datanya dalam kisaran 10, 100, atau 1000 Mbit/second. Teknologi yang paling banyak di gunakan dalam jaringan LAN adalah teknologi IEEE 802.3 Ethernet di mana hardware yang di gunakan biasa di sebut LAN card



Lan Card adalah sebuah card/kartu yang berfungsi sebagai penghubung dari komputer ke sebuah jaringan komputer. Sebuah kartu jaringan (LAN Card) yang terpasang pada sebuah komputer server maupun workstation sehingga komputer dapat dihubungkan ke dalam sistem jaringan. Apabila terjadi gangguan atau kerusakan pada kartu jaringan berakibat pada komputer tersebut tidak dapat masuk dalam sistem jaringan. Indikator yang dapat dilihat dalam kerusakan kartu jaringan adalah matinya lampu indikator yang terdapat pada kartu jaringan dan lampu indikator di Hub/switch saat komputer telah hidup dan konektifitas kabel dari kartu jaringan dan hub/switch telah baik.

Kabel RJ-45
Kabel RJ-45 adalah kabel Ethernet yang biasa digunakan dalamopologi jaringan komputer LAN maupun jaringan komputer tipe lainnya. Konektor RJ-45 ini memiliki konfigurasi dua macam, sesuai dengan perangkat yang ingin dihubungkannya.


RJ45 merupakan connector tempat dimana kabel – kabel yang ada pada kabel UTP ditempatkan. RJ45 bisa diibaratkan kepala dari kabel jaringan dimana melalui RJ45 inilah kabel dihubungkan ke port jaringan yang ada pada sebuah komputer atau peralatan lainnya dan juga
Fungsi konektor RJ 45 : Memudahkan penggantian pesawat telpon atau memudahkan untuk dipindah-pindah serta mudah untuk dicabut tanpa khawatir tersengat aliran listrik dan menghubungkan konektor LAN melalui sebuah pusat network.

Hub
Hub adalah istilah umum yang digunakan untuk menerangkan sebuah central connection point untuk komputer pada network.
Fungsi dasar yang dilakukan oleh hub adalah menerima sinyal dari satu komputer dan mentransmisikannya ke komputer yang lain.  Dengan kata lain hub berfungsi untuk menggabungkan beberapa komputer menjadi satu buah kelompok jaringan.
Sebuah hub bisa active atau passive.
Active hub bertindak sebagai repeater; ia meregenerasi dan mengirimkan sinyal yangdiperkuat.
Passive hub hanya bertindak sebagai kotak sambungan; ia membagi/memisahkan sinyal yang masuk untuk ditransmisikan ke seluruh network.  

Hub merupakan central untuk topologi star dan mengijinkan komputer untuk ditambahkan atau dipindahkan pada network dengan relatif mudah. Kapabilitas yang disediakan hub central untuk topologi star dan mengijinkan computer untuk ditambahkan atau dipindahkan pada network dengan relatif mudah.
Fungsi tambahan selain sebagai central connection point, hub menyediakan kemampuan berikut:
- memfasilitasikan penambahan, penghilangan atau pemindahan workstation.
- menambah jarak network (fungsi sebagai repeater)
- menyediakan fleksibilitas dengan mensupport interface yang berbeda (Ethernet, Token Ring, FDDI).
- menawarkan feature yang fault tolerance (isolasi kerusakan)
- memberikan manajemen service yang tersentralisasi (koleksi informasi, diagnostic).

Jumat, 21 Februari 2014









Tempat anda ada banner macamni?



Kamis, 20 Februari 2014

Berikut adalah 7 daftar, yang mungkin dalam bayangan kita orang-orang tersebut pernah ada tapi sebenarnya tidak pernah dilahirkan :

1.Santa CLAUS


Kebanyakan orang tua yang beragama Nasrani menceritakan kepada anak-anaknya pada malam Natal bahwa Santa Claus akan datang dan memberi hadiah ketika mereka sedang tidur, budaya ini berlaku bagi kebanyakan orang barat.

2. BARBIE


Barbie telah berkembang menjadi seorang perempuan cantik, yang meng inspirasi kebanyakan wanita atau anak perempuan di dunia.

3.ROBIN HOOD


Pria ini telah menjadi perdebatan banyak orang di Inggris bahkan dunia akan keberadaannya, tapi menurutku ia tidak ada, masa c pencurian dibenarkan, hanya karena ia mengembalikan lagi tinjauan curiannya ke orang miskin? tetap saja salah. tapi menurutku ia tetap hanya sebuah cerita fiksi.

4. COWBOYS


Seorang pria jantan dengan pistol dan kudanya yang melindungi perempuan dan anak-anak guna memerangi Bandit dan Indian yang jahat, itulah cerita tentang cowboys. kenyataannya, Cowboy adalah seorang cowok peternak Sapi atau petani dan ia tidak pernah berperang.

5. MARLBOROMAN


Apakah ia benar ada? kehidupan seperti di iklan-iklan rokoknya ?, itu hanyalah sebuah iklan dan kehidupannya tidak pernah ada.

6. SI UNYIL & FRIENDS


"Hom-pim-pah alaiyum gambreng!"saia ingat film si unyil tiap hari minggu tahun 80an, ketika itu saia percaya akan keberadaannya, Tapi sekarang itu hanya tokoh manusia yang di buat boneka. BTW Si Unyil telah menjadi salah satu bagian tak terpisahkan dari budaya populer di Indonesia.
 
7
. ROMEO & JULIET

Adalah sebuah kisah cinta sejati, karangan William Shakespeare . Yang banyak mengilhami para pecinta 
sumber



Orignal From: 7 orang terkenal tapi tak pernah lahir

Rabu, 19 Februari 2014


Saya Bertanggungjawab Ke Atas Shila, Saya Yang Akan Ditanya Di Akhirat!"
KUALA LUMPUR – Bapa kepada penyanyi terkenal Shila Amzah menegaskan yang beliau hanya mahu anaknya dan pelakon Sharnaaz Ahmad menjaga dua perkara penting bila menjalinkan hubungan percintaan iaitu agama dan adat.
Menurut ND Lala, sebagai bapa, beliau bertanggungjawab kepada anak perempuannya itu selagi Shila belum diijabkabulkan.
” Saya akan dipersoal oleh Allah di akhirat nanti akhirnya…sebab itu daripada awal lagi lagi saya menegaskan bahawa dua perkara itu perlu dipegang, bukan ‘berang’ seperti yang dilaporkan atau dianggap ramai pihak bila bercakap mengenai hubungan Shila-Sharnaaz ini.
” Terus terang, saya tidak selesa bila asyik diminta oleh banyak pihak terutama media untuk mengenai kisah mereka kerana bagi saya masa depan dan karier Shila yang perlu difokuskan kerana dia berjaya mengharumkan nama negara, terlalu banyak peluang yang ada di depannya baik di dalam negara mahu pun di peringkat antarabangsa dalam bidang seni suara ini.
” Sepatutnya itu yang kita kena fokuskan, malangnya kisah ini pula yang diberi perhatian…tetapi saya faham, pihak media pun banyak memainkan peranan di sebalik kejayaan Sila, nantilah saya akan beri penjelasan tak lama lagi, buat masa ini biarlah saya kumpulkan dulu semua pertanyaan yang mereka (media) nak, tiba masanya saya akan beri jawapan pada persoalan itu,” kata ND Lala.
images (2)

Baru-baru ini Harian Metro telah mengeluarkan kenyataan ND Lala yang menegur sikap Sharnaaz yang disifatkannya terlalu terbuka dalam mengeluarkan kenyataan mengenai hubungan cintanya dengan penyanyi itu.
Menerusi laporan tersebut, ND Lala atau nama sebenarnya, Amir Hamzah Salleh, 51, menyifatkan tindakan Sharnaaz itu seolah-olah mengenepikan dirinya dan isteri sebagai ibu dan bapa kepada Shila apabila dengan beraninya mengeluarkan kenyataan yang dia akan tetap merisik Shila pada Mac ini sekalipun dihalang bapa penyanyi terbabit.
Dalam kenyataan balasnya, Shahnaaz mengakui tidak mahu ambil pusing terhadap kenyataan yang dikeluarkan oleh ND Lala.
” Macamana hendak jumpa, kalau dia (ND Lala), asyik lari saja. Jadi, saya harap dia (ND Lala) tidak usahlah pusing cerita. Banyak orang pun kenal siapa dia, tapi orang malas hendak cerita. Dan, janganlah gunakan media untuk bercakap tentang hal ini. Hal peribadi, biarlah kita selesaikan secara peribadi. Jadilah seperti seorang lelaki.
“Dalam hal ini, saya sebenarnya kesian pada dia. Sebab, dia sebenarnya yang memalukan diri sendiri dengan cara dan tindakannya yang terlalu insecure itu. Tak perlulah hendak jadi insecure sangat.
“Saya rasa biarlah dia yang bercakap. Sebab, keputusan terletak di tangan dia. Malah, dia pun dah besar panjang. Malah, yang saya hendak kahwin pun dengan dia, bukan dengan bapa dia,” kata Sharnaaz kepada Murai.com.my.
Perkara tersebut mendapat reaksi ramai pihak termasuk pendakwah terkenal, Tuan Asmawi Tuan Umar yang mengingatkan Sharnaaz agar ‘jangan menebang pokok sekiranya hendak memetik bunga’
Sementara itu ketika diminta mengulas lebih lanjut mengenai hubungan Shila dan Sharnaaz, ND Lala berkata beliau sendiri tidak tahu apakah kesudahan kisah mereka berdua kerana dia tidak boleh meramalkan apa yang akan berlaku di masa hadapan.
Mengenai tuduhan Sharnaaz yang beliau sering mengelakkan diri untuk bertemu pelakon itu, ND Lala cuma menjawab ringkas;
” Kalau ada SMS, emel, panggilan masuk, panggilan keluar dan apa saja…ia sudah tentu ada ‘rekod’ dalam telefon bimbit saya. Jadi mana-mana pihak boleh berkata apa saja dan saya juga boleh menjawab kalau terus ditanya mengenai ‘perkara’ itu”.


Read more: http://di-sini-bermula.blogspot.com/2013/02/saya-bertanggungjawab-ke-atas-shila.html#ixzz2KHTfF5bW

Selasa, 18 Februari 2014

Layout mainan kereta model terbesar di dunia ada di Hamburg, Jerman.
Dibuat oleh dua bersaudara Frederick dan Gerrit Braun, dinamakan "Miniatur Wunderland".









skala: HO
lama pembangunan: 500.000 jam sejak th. 2000.
luasnya: lebih dari 1150m2
ada 900 lokomotif dan 12000 gerbong beroperasi menurut jadwal
display 300.000 lampu jalan, rumah dan kasino
hampir 250.000 pohon dipasang
jumlah manusia mini ada 200.000


sumber

Senin, 17 Februari 2014

Kita mengenal serangga sebagai salah satu jenis makhluk hidup dengan populasi paling banyak di bumi ini. Dari sekian banyak serangga, memang ada yang tidak berbahaya, namun ada juga yang berbahaya.

Nah, serangga - serangga dibawah ini mungkin memang didesain sebagai mesin pembunuh yang sempurna, bahkan mereka mungkin jauh lebih efisien dan lebih baik dibanding mahkluk lainnya.

Serangga - serangga dibawah ini sepertinya memang didesain sebagai mesin pembunuh yang sempurna. Memang, sebagian tidak berbahaya bagi manusia, namun beberapa serangga dapat menimbulkan luka serius bagi manusia.
 

1. Lalat Perampok

Kita semua pasti tidak asing dengan lalat - lalat yang beterbangan di sekitar kita. Lalat memang lebih sering dikenal sebagai pembawa kuman penyakit, bahkan sejak di sekolah, lalat dianggap sebagai hewan yang merugikan manusia. Lalat yang sering kita lihat di rumah hanyalah satu dari sekian banyak spesies lalat yang pernah ditemukan.

serangga, mematikan, serangga pembunuh, insect, insting pembunuh
 Menurut ilmuwan, sekitar 120.000 jenis lalat telah bertinjauan diidentifikasi dan beberapa diantaranya adalah predator mematikan yang sama sekali berbeda dengan lalat yang sering kita jumpai, dan lalat perampok adalah salah satunya.

serangga, mematikan, serangga pembunuh, insect, insting pembunuh

Lalat ini memiliki penglihatan yang tajam, dapat terbang dengan kecepatan tinggi, dan menangkap mangsanya di udara. Ketika lalat ini mendapatkan mangsanya, ia akan menyuntikkan racun saraf dan cairan pencerna lewat mulutnya yang didesain sedemikian rupa, lalu ia akan menghisap cairan tubuh mangsanya hingga kering.


Hampir semua jenis serangga kecil merupakan mangsa dari lalat ini, bahkan jairng laba-laba yang kuat tidak mampu menahan laju dari lalat ini. Meskipun lalat ini memiliki racun, namun ia tidak berbahaya bagi manusia, hanya saja jika digigit oleh lalat ini, maka rasa sakit yang ditimbulkan akan luar biasa.
 

2. Kumbang Macan

Semua orang juga tahu jika Cheetah adalah hewan tercepat di bumi yang mampu berlari hingga 115 km/h. Dibandingkan dengan kumbang macan ini, tentu akan sangat jauh perbandingannya karena kumbang ini hanya mampu berlari dengan kecepatan maksimal 8 km/h.

serangga, mematikan, serangga pembunuh, insect, insting pembunuh

Tetapi tunggu dulu, jika ukuran kumbang ini sama dengan cheetah, maka si cheetah akan ngos-ngosan mengejar kumbang ini karena ia mampu berlari secepat 500km/h dan mungkin akan menggantikan posisi cheetah sebagai hewan tercepat di bumi, bahkan mobil supersport buatan massal pun akan sulit mengejarnya.

Itulah sekilas mengenai kemampuan kumbang ini. Saking cepatnya ia bergerak, sampai - sampai ia harus berhenti beberapa kali untuk menentukan lokasi mangsanya.


serangga, mematikan, serangga pembunuh, insect, insting pembunuh

Setelah ia menentukan lokasi mengsanya, ia berlari dengan cepat untuk menyambar mangsanya. Selain mengandalkan kecepatan sebagai senjata untuk membunuh mangsanya, kumbang ini juga memiliki rahang yang kuat.

Karena kemampuannya yang luar biasa, kumbang ini digunakan manusia untuk mengendalikan hama seperti ulat, belalang, dan serangga lainnya.
 

3. Anai - anai / Undur - Undur

Anai - anai tentu bukan serangga yang asing lagi bagi kita. Hewan yang dipercaya sebagai obat penurun tekanan darah ini sebaiknya jangan dianggap remeh. Mungkin bagi kita anai - anai hanya serangga kecil yang unik karena cara bergeraknya yang unik, yaitu mundur.

serangga, mematikan, serangga pembunuh, insect, insting pembunuh

Namun bagi serangga - serangga yang ukurannya lebih kecil seperti semut, anai - anai adalah predator ganas yang harus dihindari. Anai - anai sendiri merupakan tahap larva sebelum bermetamorfosis sempurna.

Biasanya anai - anai banyak ditemukan di tempat - tempat berpasir karena bentuk tubuh dan cara bergerak anai - anai sangat cocok untuk membuat jebakan di tempat yang berpasir. 

Anai - anai akan menunggu didasar jebakannya yang berbentuk corong tersebut, dan ketika ada seekor serangga yang sial karena terjatuh di jebakan tersebut, maka serangga tersebut akan sulit untuk meloloskan diri.


serangga, mematikan, serangga pembunuh, insect, insting pembunuh

Karena jebakannya terletak di daerah berpasir, maka mangsanya akan sulit untuk naik karena ia akan tergelincir lagi dan menjadi santapan anai - anai. Jika kalian penasaran, silahkan lihat gambar sarang anai - anai di atas ini, jika ada semut yang kebetulan masuk ke jebakannya, maka kalian akan melihat bagaimana serangga ini membunuh mangsanya dengan sempurna.
 

4. Serangga Pembunuh

Serangga pembunuh merupakan jenis serangga yang memiliki kemampuan membunuh paling baik diantara serangga - serangga lainnya. Ada banyak jenisnya, namun sebagian besar tidak berbahaya bagi manusia.


Oh ya, serangga - serangga ini memiliki spesialisasinya sendiri dalam membunuh mangsa. Ada spesies yang hanya membunuh laba- laba saja, ada juga yang hanya memburu semut dan lalat.

Serangga pembunuh dipersenjatai dengan bagian mulut yang berbentuk seperti jarum, yang berfungsi untuk menyuntikkan air liur yang mematikan. Air lur ini akan mencerna organ dalam mangsanya.


Seperti serangga lainnya yang tidak mampu memakan mangsa secara langsung, serangga ini menghisap cairan tubuh mangsanya. Tidak terbayang bukan bagaimana jika hewan ini berukuran raksasa.
 

5. Belalang Sembah

Belalang sembah merupakan salah satu dari serangga pembunuh terbaik dengan dukungan fisiknya yang menunjangnya sebagai predator sejati. Meskipun spesiesnya juga banyak, namun belalang sembah atau mantis terkenal akan kaki depannya yang didesain khusus untuk menangkap mangsanya.





Serangga ini menunggu mangsanya dengan mengandalkan Enteflase tubuhnya dan ketika mangsanya lewat, ia akan segera menyergap dengan kecepatan tinggi. Belalang sembah biasanya memangsa hewan - hewan kecil. Serangga ini juga dikenal memakan mangsanya secara langsung karena ia juga memiliki rahang yang kuat.
 

6. Lebah Macan

Lebah berukuran raksasa ini merupakan serangga yang hidup di wilayah Asia. Serangga yang merupakan musuh bebuyutan belalang sembah ini memiliki sengat yang cukup besar untuk membunuh seekor laba - laba besar seperti tarantula. Lebah ini memliki dosis racun yang lebih tinggi dari lebah manapun, sehingga dapat menimbulkan kematian bagi manusia jika disengat lebah ini dalam jumlah banyak.



Di Jepang sendiri, lebah ini sedikitnya membunuh 40 orang dalam setahun dan membuat masyarakat ketakutan. Lebah Macan sebenarnya hanya menggunakan sengatnya sebagai pertahanan diri, dan untuk berburu mangsa, mereka menggunakan rahangnya yang kuat untuk menbunuh mangsa yang lebih kecil.

Ada sebuah cerita mengenai lebah ini, seorang peternak lebah madu dari Eropa mencoba untuk menggabungkan lebah Macan ini dengan jenis lebah madu dengan tujuan untuk menyilangkan kedua jenis lebah agar produksi madu lebih banyak karena ukuran lebah macan yang lebih besar dari lebah madu.

Namun apa yang terjadi? Lebah macan yang hanya berjumlah beberapa tersebut menghancurkan semua koloni lebah madu hanya dalam waktu beberapa hari saja.


Tidak ada satu lebah madu pun yang tersisa, semuanya dibunuh oleh lebah macan, padahal koloni lebah madu Eropa tersebut berjumlah sekitar 30.000 ekor lebah. Mungkin itulah penggambaran bagaimana ganasnya lebah ini, namun lebah ini bukanlah jenis lebah terkuat karena lebah madu dari Jepang mempunyai trik dan cara khusus untuk membunuh lebah macan ini.

Pertama mereka akan mengepung kawanan lebah macan ini, kemudian dengan mengandalkan jumlah mereka yang banyak, mereka membentuk formasi berbentuk bola padat dan mengepung kawanan lebah macan.
Lebah madu Jepang ini kemudian mulai mengepakkan sayap mereka lebih cepat sehingga menimbulkan panas didalam formasi bola tersebut hingga suhunya mencapai 47 derajat Celcius.

Pada suhu ini, lebah macan yang terperangkap dalam formasi bola padat tadi tidak akan mempu bertahan dan akan mati secara perlahan. Peribahasa diatas langit masih ada langit sepertinya memang cocok untuk kisah ini.
sumber 
Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!